Internetan Di Pesawat Murah, Efektif Nggak Ya? | #TIAReview

Internetan Di Pesawat Murah, Efektif Nggak Ya? | #TIAReview

Internetan Di Pesawat Murah, Efektif Nggak Ya? | #TIAReview

Biasanya kalau kamu berpergian menggunakan pesawat terbang, apa saja hiburan yang kamu pilih? Salah satu maskapai penerbangan ‘low-budget’, Citilink, baru saja meluncurkan layanan WiFi yang bisa diakses secara gratis oleh para penumpang. Nah, tim Tech in Asia ID berkesempatan mencoba layanannya beberapa waktu lalu. Kira-kira layanan WiFi di dalam pesawat terbang ini efektif atau nggak? Kamu sudah pernah mencobanya? Yuk, share di kolom komentar!

——–

Jangan lupa untuk klik like, share, dan subscribe di channel kami.

Untuk tahu lebih banyak mengenai dunia startup/teknologi di dunia dan di Indonesia, kunjungi situs kami di:

Tech In Asia Indonesia : https://goo.gl/Nc4TSv

——-

Tech in Asia adalah komunitas online pelaku startup di Asia. Temukan investor, founder, pekerjaan dan berita menarik seputar Asia di sini.

——-

Like dan Follow kami di media sosial:

Facebook : https://goo.gl/7UdTKx
Twitter : https://goo.gl/NiCfzr
Instagram : https://goo.gl/0MM2T8
Internetan Di Pesawat Murah, Efektif Nggak Ya? | #TIAReview



Internetan Di Pesawat Murah, Efektif Nggak Ya? | #TIAReview

Related posts

7 Thoughts to “Internetan Di Pesawat Murah, Efektif Nggak Ya? | #TIAReview

  1. Wah, semakin menarik nih naik Citilink.

  2. Jadi bingung. ‘Waifi’ atau ‘waifai’? Wkwkwkk

  3. Pernah nyoba, Min. Pesawat Saudia, cuma lemot banget wkwkwk. Buat chatting via WA aja kerasa lemotnya

  4. Emg boleh ya main hp diatas pesawat?

  5. Channel bagus… Auto Subscribe 👍

Leave a Comment