Capaian Baik Kinerja Kelistrikan Indonesia Tahun 2020

Capaian Baik Kinerja Kelistrikan Indonesia Tahun 2020

Capaian Baik Kinerja Kelistrikan Indonesia Tahun 2020

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) merilis capaian kinerja tahun 2020 di subsektor ketenagalistrikan.

Meski di kala pandemi, rasio elektrifikasi (berganti ke listrik) di Indonesia pada 2020 mencapai 99,20 persen, menjadi tahun tertinggi sejak 2014, yakni hanya 84,35 persen. Jumlah rumah tangga yang berlistrik telah meningkat 14,85% dalam 6 tahun terakhir. Pada 2020 sudah hampir mencapai 99% di 29 provinsi, namun, hanya satu daerah yang rasio kelistrikanya baru 80%.

Dibatasinya aktivitas di lapangan serta keterlibatan tenaga kerja asing, membuat beberapa target tahun 2020 tidak tercapai. Salah satunya, Sementara, untuk penambahan pembangkit listrik mencapai 2.866,6
Megawatt (MW), transmisi listrik tercatat bertambah 2.648 kilometer sirkuit (kms), kemudian penambahan gardu induk dilakukan sebesar 7.870 Mega Volt Ampere (MVA).

Namun, jumlah pelanggan listrik melebihi target, yakni mencapai 78.663,155 ribu pelanggan. Penjualan tenaga listrik yang bersubsidi mencapai 98% dari target, yaitu 61.400,15 GWh.

Sementara untuk penurunan emisi CO2 pembangkit mencapai 8,78 juta ton atau hampir 2 kali lipat dari target 4,71 juta ton (186%).

#IndonesiaBaik #Kelistrikan #ESDM

—————–

Indonesiabaik.id dapat diakses melalui:
– Website : indonesiabaik.id
– Instagram : instagram.com/indonesiabaik.id
– Twitter : twitter.com/IndonesiaBaikId
– Facebook : facebook.com/IndonesiaBaikId
– YouTube : youtube.com/IndonesiaBaikID
– Line Official Account: @IndonesiaBaik.id
– WhatsApp : (+62) 818-180-128
– E-mail : indonesiabaik@kominfo.go.id
Capaian Baik Kinerja Kelistrikan Indonesia Tahun 2020



Capaian Baik Kinerja Kelistrikan Indonesia Tahun 2020

Related posts

Leave a Comment