Sambutan Prof Dr Yudho Giri Sucahyo Pada Peringatan HBII & Selebrasi Digitalisasi Aksara Sunda

Sambutan Prof  Dr  Yudho Giri Sucahyo Pada Peringatan HBII & Selebrasi Digitalisasi Aksara Sunda

Sambutan Prof Dr Yudho Giri Sucahyo Pada Peringatan HBII & Selebrasi Digitalisasi Aksara Sunda

Perayaan Peringatan Hari Bahasa Ibu Internasional dan Selebrasi Aksara Sunda berlangsung meriah. Ditengah Pandemi Covid 19 yang masih berlangsung, kegiatan yang merupakan agenda tahunan UNESCO tersebut tetap terselenggara dengan baik via daring.

Prof. Dr. Yudho Giri Sucahyo selaku Ketua PANDI menegaskan pentingnya pelestarian budaya aksara sunda pada momentum perayaan hari bahasa ibu internasional agar bisa memberikan sinyal pada dunia bahwa budaya dan aksara daerah di Indonesia memang ada dan sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari.

“Kita disindir oleh ICANN, pengelola internet dunia bahwa aksara daerah kita hanya muncul di dekorasi hanya muncul untuk kepentingan sejarah dan pendidikan, dan belum digunakan secara umum untuk komunikasi. Mari kita jadikan sindiran dari ICANN tersebut sebagai semangat kita sebagai momentum untuk menggerakan digitalisasi aksara nusantara,” pungkas Yudho.

#merajutindonesia #pandi #SAVEAKSARA
Sambutan Prof Dr Yudho Giri Sucahyo Pada Peringatan HBII & Selebrasi Digitalisasi Aksara Sunda



Sambutan Prof Dr Yudho Giri Sucahyo Pada Peringatan HBII & Selebrasi Digitalisasi Aksara Sunda

Related posts

Leave a Comment