Manajemen User Hotspot Yang Di Bypass – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]
Hotspot di MikroTik adalah sebuah system untuk memberikan fitur autentikasi pada user yang akan menggunakan jaringan. Namun bisa juga kita berikan keistimewaan pada beberapa user agar tidak perlu autentifikasi. Kegunaan fitur ini biasanya diterapkan untuk user-user istimewa misalnya Pak Bos, admin jaringan, atau perangkat – perangkat yang tidak bisa melakukan autentikasi menggunakan web browser seperti router, switch, access point, printer, dll.
Setelah User di bypass, berarti user tersebut sudah tidak bisa kita lakukan pembatasan bandwidth menggunakan User Profile. Untuk mengatasi hal tersebut kita bisa melakukan beberapa cara tergantung IP binding yang kita lakukan.
______________________________
Artikel dan Video terkait yang dapat dipelajari:
Manajemen Bandwidth User Hotspot yang di Bypass (IP Binding)
https://citraweb.com/artikel_lihat.php?id=183
Bypass Login Hotspot Mikrotik
https://citraweb.com/artikel_lihat.php?id=128
Playlist Video Mikrotik Bandwidth Management (QoS)
https://www.youtube.com/playlist?list=PLW_VqFPIJ-PZwTsD82LgvbM0enMFbdPPR
Playlist Video Hotspot MikroTik
https://www.youtube.com/playlist?list=PLW_VqFPIJ-PYst7S65flbaQ0wQn0tRveS
______________________________
Pembelian perangkat jaringan melalui:
https://citraweb.com
Pendaftaran Training Mikrotik dari Citraweb:
https://citraweb.com/training.php
Pertanyaan mengenai detail teknis bisa diajukan melalui Menu Layanan pada https://citraweb.com
#LimitasiHotspot #Bypass #MikroTik #BypassUser #HotSpot #Jaringan #KomputerJaringan #CitrawebTutorial #MikrotikTutorial #NetworkEngineer #Citraweb #CitrawebSolusiTeknologi #CST
Manajemen User Hotspot Yang Di Bypass – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]
Manajemen User Hotspot Yang Di Bypass – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]
Bandung Hadir…
Bandung hadir juga
Bagaimana caranya agar device yang sudah kita bypass internetnya mati dan menyala secara otomatis pada jam tertentu?
Bekasi hadir
selqmat dan salam sukses
Request Penerapan Recursive gateway pada load balabnce pcc dong min..
static-lease, ringan resource😁
yg paling aman yg mana mas?
kak ijin bertanya kalo koneksi sih kencang tapi latencynya gede juga sering rto knp yaa ini latency khusus untuk pengunaa wifi kalo menggunakan kabel latency normal satu sumber mikrotik dan tidak dipisah 1 hotspot juga knp yaa? padahal yang menyebarkan wifinya pake perangkat lain lagi tidak pake mikrotik itu sendiri
Karawang hadir 😁
Yang manakah dari ketiga tersebut, lebih ringan dalam proses cpu mikrotik
Bang buat totorial cara kembalikan password di wimbox,🙏 mohon bimbingannya min?
coba tutorial alinmen di perangkat PTP min