Simple Queue pada Jaringan Bridge – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Simple Queue pada Jaringan Bridge - MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Simple Queue pada Jaringan Bridge – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Bridge merupakan fitur Mikrotik yang bisa digunakan untuk membuat Router menjadi sebuah Switch. Di saat Router memiliki sisa interface yang tidak digunakan, interface tersebut bisa dijadikan switch dengan memanfaatkan fitur Bridge ini. Sehingga Interface yang tergabung dalam bridge ini bisa digunakan untuk menghubungkan host yang munggunakan segment IP address yang sama.

Namun sering muncul pertanyaan “Bagaimana caranya untuk melakukan manajemen trafik dari beberapa host yang tergabung dalam bridge ini?”. Kebanyakan Routerboard MikroTik memiliki fitur Switch chip, sehingga jika kita mengaktifkan Bridge pada interface-interface yang tergabung dalam Switch chip tersebut maka trafik tidak akan melewati CPU sehingga tidak bisa di manajemen. Jika Anda mendapati masalah yang sama? silahkan simak video ini sampai selesai.

______________________________________
Pembelian perangkat jaringan melalui:
https://citraweb.com/shop/

Pendaftaran Training Mikrotik dari Citraweb:
https://citraweb.com/training/

Pertanyaan mengenai detail teknis bisa diajukan melalui Menu Layanan pada https://citraweb.com/layanan/

#BandwidthManagement #Bridge #MikroTik #SimpleQueue #Limitation #NetworkManager #NetworkEngineer #CitrawebTutorial #BelajarMikrotik #Citraweb #TipsMikrotik #CitrawebSolusiTeknologi #CST
Simple Queue pada Jaringan Bridge – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]



Simple Queue pada Jaringan Bridge – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Related posts

8 Thoughts to “Simple Queue pada Jaringan Bridge – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

  1. Dari contoh limitasi divideo ini, apakah juga mempengaruhi trafik antar komp yg non internet? Misalnya utk transfer data antar komp yg IPnya masuk dalam simple queue, juga ikut terkena limit?

  2. Bagusnya test speednya ke sesama host yg dlm satu segmen/subnet (file/web server dlm LAN)… Jangan melewati gateway atau ke internet… Terus bisa disimulasikan HTB di dlmnya… Lebih keren… 😄😄😄

  3. Selalu informatif dan mudah dipahami. Salam MTCTCE 2022!

  4. Apakah cara ini bisa di terapkan di satu router yg sudah tersetting hotspot, sudah ada mngle

  5. @ Citraweb – u saying that , hardware offload doesn't work together with qos?

  6. Jawaban =
    1. H berarti data lewat antar port lewat chip bukan lewat prosesor dan tidak akan bisa filter2.
    2. Fungsinya untuk memfilter ip dan memberikan izin untuk di olah datanya sebagai contoh di limit.

  7. apa bisa diterapkan di koneksi internet yang up to/broadband??

  8. Kak minto tutor limitasi bandwith, jadi pas akses yt via app bisa terlimit 🙏🏻

Leave a Comment