Connection States di RouterOS – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Connection States di RouterOS - MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Connection States di RouterOS – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Setiap trafik yang ada di jaringan dan melalui Router MikroTik akan mendapat sebuah ‘pelabelan’ pada paket datanya. Proses pelabelan ini terjadi di fitur Firewall-Connection Tracking.

Connection Tracking ini sendiri merupakan fitur yang melakukan management trafik untuk mendukung kebutuhan di jaringan, khususnya proses NAT. Pada Connection Tracking akan dilakukan listing berupa beberapa informasi seperti Src.Address, Dst.Address, Src.Port, Dst.Port, Protocol, dan juga termasuk Connection-State.

Saat ini ada beberapa jenis Connection State yang akan dilabelkan pada paket data yaitu:
New, Established, Related, Invalid, dan Untracked yang bisa kita manfaatkan untuk membuat Filtering Trafik di Firewall Filter.

______________________________________
Artikel terkait yang dapat dipelajari:

Implementasi Connection State di Firewall
https://citraweb.com/artikel/513/

Implementasi Firewall Filter
https://citraweb.com/artikel/57/

______________________________________
Pembelian perangkat jaringan melalui:
https://citraweb.com/shop/

Pendaftaran Training Mikrotik dari Citraweb:
https://citraweb.com/training/

Pertanyaan mengenai detail teknis bisa diajukan melalui Menu Layanan pada https://citraweb.com/layanan/

#ConnectionState #TrafficFilter #Mikrotik #ListingPacketData #FirewallFilter #RouterOS #RouterBoard #MikrotikTutorial #MikrotikID #Citraweb #CitrawebSolusiTeknologi #CST
Connection States di RouterOS – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]



Connection States di RouterOS – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Related posts

7 Thoughts to “Connection States di RouterOS – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

  1. Mantap, sangqt bermanfaat terima kasih

  2. Connection Tracking merupakan sebuah fitur yang digunakan untuk melihat informasi yang melewati router, masuk router, maupun keluar router seperti dst-address dan src-address yang sedang digunakan

  3. invalid,estabilished,related,new,untracked

  4. Kak mau nanya apakah kita bisa install mikrotik os di orange pi 5/ sejenisnya(SBC) dan kalau bisa bagai mana installnya ..

    Semoga dijawab 🙏🏻

  5. mau tanya kak, mana produk yang unggul antara RB5009UG+S+IN dengan RB1100x4

  6. Mantap, sangat bermanfaat. Makasih ilmunya.

Leave a Comment