Limitasi Kuota Hotspot dengan User-Manager – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Limitasi Kuota Hotspot dengan User-Manager - MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Limitasi Kuota Hotspot dengan User-Manager – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Limitasi kuota akses di jaringan Hotspot kita menggunakan User-Manager

Mungkin Anda pernah berlangganan sebuah paket internet bulanan dengan sistem quota, kemudian apabila pemakaian internet kita melebihi quota yang telah ditentukan maka kecepatan internet yang kita gunakan akan turun. Sekarang pertanyaannya, bagaimana kalau sistem tersebut diberlakukan pada service hotspot di MikroTik ?

Tentu saja bisa. Kita hanya perlu mengintegrasikan sistem hotspot kita dengan User-Manager atau Radius Server dari Mikrotik.
Dengan menggunakan User-Manager ini kita cukup membuat 1 account user, dan account user tersebut bisa digunakan atau diakses dari beberapa Hotspot Server yang kita miliki.

______________________________________
Artikel dan video terkait yang dapat dipelajari:

Limitasi Hotspot dengan Sistem Quota
https://citraweb.com/artikel_lihat.php?id=132

Integrasi Hotspot dengan User Manager
https://citraweb.com/artikel_lihat.php?id=46

Playlist Video hotspot Mikrotik
https://www.youtube.com/playlist?list=PLW_VqFPIJ-PYst7S65flbaQ0wQn0tRveS

______________________________________
Pembelian perangkat jaringan melalui:
https://citraweb.com

Pendaftaran Training Mikrotik dari Citraweb:
https://citraweb.com/training.php

Pertanyaan mengenai detail teknis bisa diajukan melalui Menu Layanan pada https://citraweb.com

#hotspot #kuota #HotspotMikrotik #LimitasiHotspot #MikrotikTutorial #CaptivePortal #Mikrotik #MikrotikID #RouterBoard #Citraweb #CitrawebSolusiTeknologi #CST
Limitasi Kuota Hotspot dengan User-Manager – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]



Limitasi Kuota Hotspot dengan User-Manager – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

Related posts

11 Thoughts to “Limitasi Kuota Hotspot dengan User-Manager – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]

  1. kalau biar ga login gimana caranya selain di IP Binding misal salah satu erthernet di hunumgkan ke router dan setiap jaringan yang konek ke router tanpa harus login tapi langsung bisa terkoneksi ke internet…..?

  2. izin bertanya, klo hotspot nya di mantbox 12s langsung, apakah mempengaruhi kualitas dari Wireless nya, sekalian minta tips nya, jika hotspot langsung pada AP, trimakasih

  3. baru tau aku kalo sekarang login page defaultnya udah lumayan cantik

  4. Dimana tersedia web download Winbox untuk mac ya?

  5. mas kalo kita pake user manager/ radius itu terus saya menggunakan tp link sbg AC , cara biar semua perangkat itu bisa ke halaman tampilan login (captive portal) itu gimana?

  6. Mas mau tanya,saya kn sudah buat vocer WiFi masing2 1 vocer 1 orang sudah disetting gitu,tapi jika 1 hp/PC udah masuk pakai kode vocer,hp/PC yg lain bisa internetan tanpa memasukan kode vocer

  7. e p

    mas, request video dong temanya membahas istilah2 dasar dalam per-wifi-an, (maklum newbie) contoh apa itu snr, ccq, dBm, noise floor, max power, pointing dsb… juga cara konfignya agar didapat komunikasi wireless yang handal dan stabil sesuai keinginan…..makasih….

  8. Min, gimana caranya agar user id dan password wifi bisa otomatis tercetak di print out mesin antrian atau print out struk kasir?

Leave a Comment