Optimasi Jaringan Rumahan [Live Streaming] Punya langganan internet dirumah tapi hanya cukup bisa internet saja? Tentu sangat disayangkan jika kita tidak bisa melakukan optimasi jaringan yang ada dirumah. Meski lingkup jaringan di rumah itu kecil tetapi sering muncul beberapa kendala yang dialami, seperti : – Ada yang download yang lain jadi lemot – Susah mengatur jadwal anak internetan – Anak yang seharusnya belajar online malah main game online. – ingin bisa mengakses file di kantor dari rumah – bisa mengases perangkat cctv dari luar – Internet dipakai tetangga tanpa izin…
Read MoreCategory: Mikrotik
User Signup pada User Manager – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]
User Signup pada User Manager – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB] Fitur user signup pada User manager User Manager merupakan salah satu fitur pada RouterOS yang berfungsi sebagai radius server. Dari banyaknya fitur ternyata ada juga fitur yang jarang kita gunakan walaupun sangat berguna, yaitu fitur sign up untuk user baru. Fitur user signup pada User manager ini sangat membantu ketika kita memiliki banyak calon user baru. Dengan menggunakan fitur user signup ini admin tidak perlu menginputkan data secara manual karena pengguna langsung lah yang akan mengisikan pada formulir. ______________________________________ Artikel…
Read MoreBridge and Routing [Live Streaming]
Bridge and Routing [Live Streaming] Kali ini kita akan membahas tema “Bridge And Routing Mikrotik”. Sebelumnya kita telah membahas Bridge dan Switch yang sudah mengupas tentang keunggulan serta kegunaan dari kedua fitur tersebut, dan kali ini giliran Bridge dan Routing yang akan kita bahas perbedaannya mulai dari keunggulan sampai kekurangan jika kita menerapkan pada Router kita. Seperti yang kalian ketahui bahwa Bridge merupakan fitur yang bertugas untuk menghubungkan antar host dalam satu segmen jaringan. Sedangkan Routing merupakan sebuah mekanisme pengiriman paket data yang ditransmisikan dari satu network ke network yang…
Read MoreLoad Balance dengan OSPF – MIKROTIK REVIEW [ENG SUB]
Load Balance dengan OSPF – MIKROTIK REVIEW [ENG SUB] Open Shortest Path First (OSPF) adalah sebuah protokol routing otomatis (Dynamic Routing) yang mampu menjaga, mengatur dan mendistribusikan informasi routing antar network mengikuti setiap perubahan jaringan secara dinamis. Pada jaringan OSPF, proses menetukan jalur akan melihat nilai dari OSPF matric. Defaultnya akan memilih jalur yang memiliki nilai OSPF matrix terkecil/terpendek atau bisa juga diartikan sebagai jalur prioritas. Nilai OSPF matix ini menggunakan parameter โCostโ. Untuk melakukan Loadbalance di jaringan OSPF kita akan bermain dengan parameter cost. ______________________________________ Artikel dan video terkait…
Read MoreBincang Santai Spesial #CITRAWEB21 [Live Streaming]
Bincang Santai Spesial #CITRAWEB21 [Live Streaming] Live Streaming Spesial #Citraweb21 Pada momen yang Spesial kali ini Citraweb akan hadir pada Live Streaming Mingguan dengan konsep yang berbeda. Kita akan Live dengan seluruh Talent Citraweb yang biasa menemani kita dalam acara Live Streaming mingguan. Untuk durasinya? karena episode kali ini Spesial maka kita akan hadir mulai jam 13:00 WIB sampai selesai Dan yang lebih spesialnya lagi, kita akan melakukan pengundian Give Away Router MikroTik secara Live! Jadi jangan lupa menyaksikan ya.. Acara Live Streaming Bincang Santai Spesial #Citraweb21 ๐ 11 Februari…
Read MoreWireless Mesh MikroTik Audience – MIKROTIK REVIEW [ENG SUB]
Wireless Mesh MikroTik Audience – MIKROTIK REVIEW [ENG SUB] Perangkat Home Access Point dengan Teknologi Mesh – MikroTik Audience (RBD25G-5HPacQD2HPnD) MikroTik telah merilis Audience pada tahun 2019 dan menjadi populer di kalangan wireless mesh rumahan (home AP). Audience hadir dengan 3 Interface Wireless, 1 Interface di Frekuensi 2.4GHz dan 2 Interface di Frekuensi 5GHz dengan CPU IPQ4019 4 Core 716MHz, 256MB RAM, dan 128MB NAND Storage serta memiliki 2 buah Port Gigabit Ethernet yang sudah mendukung PoE in di ether1 nya. Kesan pertama saat melihat MikroTik Audience ini adalah bentuknya…
Read MoreFitur Hardware Tersembunyi di MikroTik [Live Streaming]
Fitur Hardware Tersembunyi di MikroTik [Live Streaming] Setiap perangkat Routerboard MikroTik memiliki fitur hardware bawaan yang tidak semua orang mengetahui fungsi dan cara pemanfaatanya. Beberapa fitur tersebut adalah: – PoE Out – Storage Slot – Hardware Acceleration – miniPCIe – USB Port – Tombol Mode – Tombol WPS – LCD – Dual PSU – DC Port – Smart Card Apakah dari kalian ada yang belum mencoba fitur-fitur diatas? atau bahkan tidak mengenal sama sekali? Live Streaming dengan tema “Fitur Hardware Tersembunyi di MikroTik” Tayang : Kamis, 4 Februari 2021 Jam…
Read MoreBGP (Border Gateway Protocol) – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB]
BGP (Border Gateway Protocol) – MIKROTIK TUTORIAL [ENG SUB] BGP (Border Gateway Protocol) adalah salah satu jenis protokol routing yang berfungsi untuk mempertukarkan informasi antar Autonomous System (AS) atau menghubungkan antar ISP (yang masing-masing ISP punya nomor unik sendiri2 yang disebut AS / Autonomous System). BGP ini merupakan sebuah Dinamic Routing dan pada MikroTik sendiri terdapat beberapa macam fitur dinamic routing selain BGP seperti OSPF dan RIP. Untuk pertukaran informasi BGP ini memanfaatkan protokol TCP sehingga tidak perlu lagi menggunakan protokol jenis lain untuk mengangani fragmentasi, retransmisi, acknowledgement dan sequencing.…
Read MoreKERONCONG SUKA-SUKA PAKSI BAND [LIVE]
KERONCONG SUKA-SUKA PAKSI BAND [LIVE] KERONCONG SUKA-SUKA PAKSI BAND [LIVE] KERONCONG SUKA-SUKA PAKSI BAND [LIVE]
Read MoreVLAN [Live Streaming]
VLAN [Live Streaming] VLAN adalah kependekan dari Virtual Local Area Network yang merupakan sebuah jaringan LAN yang secara virtual dibuat di sebuah perangkat switch Manageable. Pada switch standard biasanya akan meneruskan traffic dari satu port ke semua port yang lain ketika ada traffic dengan broadcast domain yang sama melewati port tersebut. Untuk perangkat Switch Manageable, mereka mampu untuk membuat beberapa LAN yang berbeda dengan id yang berbeda di tiap portnya, dan hanya akan meneruskan traffic ke port-port yang memiliki id yang sama. Switch Manageable MikroTik ini sebenarnya sudah secara otomatis…
Read More